Selasa, 28 Januari 2014

Cara Menggunakan SSH | Online Tanpa Pulsa



Saat ini memang sudah marak online tanpa menggunakan pulsa tapi masih banyak lho yang belum ngerti cara pakainya karena. Nah postingan kali ini saya akan memberikan tips bagaimana cara online tanpa pulsa atau yang lebih dikenal dengan nama SSH.

Untuk anda yang baru pertama kali menggunakan cara ini sebaiknya anda menyiapkan beberapa aplikasi utama untuk SSH.

1. Bitvise
2. Injek
3. Proxyfier

Untuk ke 3 aplikasi tersebut bisa anda download pada link dibawah yang telah disediakan jangan lupa modemnya juga yah ntar ngga bisa konek lho. Setelah anda mendownload dan menginstall 3 aplikasi tersebut sekarang kita lanjut ke cara kerjanya.

Cara menggunakan SSH

  • Setting modem anda sesuai provider yang anda gunakan (disini saya menggunakan kartu XL)
  • Koneksikan Modem anda
  • Buka Injek yang telah anda download
  • Isikan port yang aktif untuk daerah anda, karena setiap daerah ngga semua port bisa aktif (saya menggunakan port 8088)
  • Kemudian klik Tombol Start pada Injek anda hingga muncul tombol stop
  • Buka Bitvise yang telah anda install
  • Pada tab Login klik Proxy Setting
  • Setelah muncul jendela proxy setting pilih HTTP pada Proxy Type. Setelah itu Centang kolom Use Proxy, pada kolom Server ketikkan 127.0.0.1 dan pada kolom Port isikan 8088. Port ini yang anda gunakan pada injek tadi. Lalu klik OK 
  • Jika anda mempunyai akun premium, atau yang telah anda beli dari seller penyedia jasa akun ssh anda tinggal memasukkan Host, User name dan Password anda. Buat anda yang tidak memiliki akun ssh silahkan googling untuk mendapatkan akun ssh yang gratisan.
  • Selanjutnya Pilih tab Service. Pada tab service Centang Enable
  • Kemudian klik Login tunggu hingga muncul tulisan Initializingng SOCK / HTTP CONNECT proxy on 127.0.0.1 Succeeded
  • Jika tulisan tersebut telah muncul itu berarti akun ssh yang anda gunakan aktif.
  • Sekarang tahap terkahir yaitu buka Proxyfier.
  • Lalu pilih tab Profile klik Proxy Server, nanti akan muncul jendela Proxy Server lalu pilih Add
  • Jendela baru lagi akan muncul. Pada Kolom Address masukkan 127.0.0.1 dan Kolom Port 1080. Sedangkan pada Protocol anda pilih SOCK Version 5, lalu klik OK. Jika ada tampilan yang muncul anda klik OK.
  •  Jika tampilannya sudah seperti ini anda klik OK lagi.
  • Selamat sekarang anda sudah bisa online tanpa menggunakan pulsa.
Semoga membantu anda yang masih kebingungan menggunakan SSH. Selamat mencoba semoga berhasil.

Catatan :
  • Sebaiknya anda setting terlebih dahulu semua pengaturannya sebelum menggunakan akun SSH agar SSH yang anda gunakan tidak disconnect. 
  • Jika SSH anda disconnect matikan proxyfier lalu klik login pada bitvise.

Download Aplikasi SSH disini

2 komentar:

  1. Mas modem tanpa pulsa,saya udah connect tapi di pojok kanan bawah( yang gambar internet keneksi) warnanya jadi kuning terus tulisannya "no internet access" jadi ga bsa login ke bitvisenya.kalo ada pulsa baru bsa.terus tanpa pulsa biar bisa gmana?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Injeknya yang ngga work tuh gan..coba cari injek terbaru...

      Hapus